Αποτελέσματα Αναζήτησης
Sejumlah kriminolog menilai kasus kematian Mirna sebagai kasus yang pelik karena tidak ditemukan bukti yang secara langsung menunjukkan bahwa Jessica lah yang membunuh Mirna. Tidak diketahui apakah Jessica benar-benar menaruh sianida ke dalam minuman Mirna.
Pada awal tahun 2016, terjadi sebuah kasus yang terbilang eksis di kalangan media. Kasus tersebut adalah kasus kematian Mirna Salihin, dengan adanya anggapan Mirna Salihin tewas usai meminum kopi Vietnam di cafe Oliver. Dengan hal ini kasus tersebut menjamur dan disoroti oleh kalangan media yang berbeda-beda.
Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang masalah di atas, maka permasalahan yang dapat kita ambil adalah bagaimana alur cerita dari kasus pembunuhan Wayan Mirna Salihin terhadap tersangka Jessica Kumala Wongso.
Mengetahui seperti apa kronologi kasus kopi sianida yang merenggut nyawa Mirna Salihin2. Apa yang membuat kasus ini sulit diungkap3. Apa putusan terhadap pelaku kasus kopi sianida yang merenggut nyawa Mirna Salihin. Downloaded by Imelda Laksmi Maharani (imeldalaksmimaharani@gmail.com) BAB IIPEMBAHASAN.
Kasus kematian Mirna yang diduga akibat racun sianida dalam kopi menjadi rumit karena jenazah tidak dilakukan otopsi secara menyeluruh. Pembuktian menjadi penting, terlibatnya beberapa saksi ahli s... by igandrik.
Namun, dalam kasus Mirna, jumlah sianida sebesar 0.2 mg/L dalam tubuh Mirna terlalu sedikit untuk bisa disebut keracunan sianida. Tubuh tak bisa menghancurkan sianida dalam jumlah besar. Sehingga, jika benar sianida yang ditemukan sebesar 7.900 mg/L, maka tidak hanya Mirna yang akan meninggal.
Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, melalui ketua majelis hakim Kisworo, telah memvonis Jessica Kumala Wongso berupa hukuman penjara 20 tahun karena dianggap terbukti secara sah dan meyakinkan melakukan pembunuhan berencana terhadap Wayan Mirna Salihin. Dalam kasus kematian Wayan Mirna Salihin, hakim menyatakan Jessica terbukti melakukan tahapan ...