Αποτελέσματα Αναζήτησης
fungsi seni teater adalah sebagai berikut. 1) mendapatkan keterampilan, 2) mengembangkan kepribadian yang baik dan mantap, 3) belajar bekerjasama dengan orang lain, 4) menemukan kebenaran, 5) mengembangkan kemampuan pengutaraan pemikiran, 6) mengembangkan apresiasi estetik serta konsep budaya,
Berikut ini rangkuman tentang pengertian seni teater menurut ahli: 1. Balthazar Vallhagen. Teater merupakan seni drama yang melukiskan mengenai sifat serta watak manusia dengan melalui gerakan. 2. Moulton. Teater merupakan suatu kisah hidup yang digambarkan atau diilustrasikan di dalam bentuk gerakan atau disebut dengan life presented in action. 3.
Pada saat transformasi inilah karya sastra bersinggungan dengan komponen-komponen teater, yaitu sutradara, pemain, dan tata artistik. Naskah lakon (skenario) sebagaimana karya sastra lain, pada dasarnya mempunyai struktur yang jelas, yaitu tema, plot, setting, dan tokoh.
kejadian dalam pementasan, seni tari dan koreografi yang digunakan dalam persembahan dramatari, dan cabang seni lainnya (Satoto, 2012: 14-15). Seperti halnya bidang seni lain, seni drama dan teater memiliki unsur-unsur penting yang membangun strukturnya. Unsur-unsur tersebut
Dramaturgi adalah teori seni teater yang dicetuskan oleh Arestoteles dalam karya agungnya Poetics (350 SM) yang di dalamnya terdapat kisah paling tragis Oedipus Rex dan menjadi acuan bagi dunia teater, drama, dan perfilman sampai saat ini. Kemudian dikembangkan oleh Erving Goffman (1959), salah seorang sosiolog yang paling
Teater merupakan suatu lembaga sosial. Memproyeksikan diri dengan peranan-peranan yang melakonkan hidup dan kehidupan di atas pentas secara khayali. Teater adalah salah satu cara proses interaksi sosial Dalam memandang suatu karya seni penonton hendaklah mampu memelihara adanya suatu objektivitas artistik.
Teater adalah salah satu bentuk kegiatan manusia yang secara sadar menggunakan tubuhnya sebagai unsur utama untuk menyatakan dirinya yang diwujudkan dalam suatu karya (seni pertunjukan) yang ditunjang dengan unsur gerak, suara, bunyi dan rupa yang dijalin dalam cerita pergulatan tentang kehidupan manusia.